Anak Berbakat
Kami menilai setiap anak memiliki bakat yang luar biasa dan berbeda beda dalam diri mereka. Dengan menggali bakat yang dimiliki oleh masing masing anak, kami menyesuaikan pembelajaran berdasarkan minat dan bakat yang dimiliki anak tersebut. Tidak harus dengan memaksakan anak mempelajari hal yang tidak sesuai dengan minat dan bakatnya. Di EBHS anak anak berbakatakan lebih terarah dalam mengasah dan mengembangkan diri sesuai bakat yang dimiliki.